Optimalkan Lahan Pertanian, Babinsa Kodim Mamasa bersama warga bersihkan saluran irigasi

    Optimalkan Lahan Pertanian, Babinsa Kodim Mamasa bersama warga bersihkan saluran irigasi

    Mamasa, - Demi membantu kelancaran dalam pengolahan lahan pertanian serta mendukung kebutuhan air bagi para petani, Babinsa Koramil 1428-04/Pana bersama warga melaksanakan karya bakti membersihkan saluran irigasi di Desa Tabang Barat kecamatan Tabang kabupaten Mamasa, Kamis (17/04/2025)

    Babinsa Koramil 1428-04/Pana bersama warga masyarakat bergotong-royong membersihkan saluran irigasi yang kurang lancar akibat banyaknya sampah maupun tumbuhan liar selama musim penghujan, sehingga terjadi penyumbatan disepanjang saluran irigasi tersebut.

    Babinsa Serda Sudirman mengatakan, Kegiatan kerja bakti ini merupakan salah satu upaya untuk menyukseskan pertanian dan mengoptimalkan sistem irigasi secara lancar, maka harus dilakukan pembersihan saluran air, supaya tidak tersumbat yang dapat menyebabkan saluran air macet bahkan terhambat.

    "Saluran air ini merupakan sumber utama pemasok air menuju ke perkebunan warga, dengan aliran air yang lancar ini, diharapkan tanaman menjadi subur dan dapat menghasilkan panen yang memuaskan, ujar Serda Sudirman.

    mamasa mamasa
    M Ali Akbar

    M Ali Akbar

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 01/Pasangkayu Gelar Karya...

    Artikel Berikutnya

    Semangat Gotong Royong, Babinsa Kodim 1401/Majene...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    PERS.CO.ID: Jaringan Media Jurnalis Independen
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Nagari TV, TVny Nagari!
    Cegah Wabah Penyakit, Babinsa Koramil 1418-02/Tapalang Gelar Aksi Bersih di Pinggir Jalan dan Saluran Air
    Tingkatkan Hasil Pertanian, Babinsa Koramil 1401-04/Malunda Dampingi Pemupukan Tanaman Nilam

    Ikuti Kami